Informasi Syarat Penerimaan,Pendaftaran POLWAN 2015

Informasi Syarat Penerimaan,Pendaftaran POLWAN 2015Seperti yang kita ketahui dimana POLRI akan membuka Penerimaan Anggota Polri baru di setiap tahunnya. Nah kesempatan buat kalian semua yang telah memenuhi persyaratan dan tertarik untuk menjadi anggota Polisi pada tahun 2015 nanti baik memalui jalur TAMTAMA,BRIGADIR (POLKI & POLWAN) hingga Perwira melalui pendidikan Akademi Kepolisian di Semarang.

Saat ini telah berlangsung Pendaftaran untuk calon siswa Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana dimana pembukaan telah dibuka pada tanggal 22 Februari 2015. Untuk pendaftarannya sendiri para casis mengakses web resmi penerimaan Polri di alamat www.penerimaan.polri.go.id kemudian memilih menu yang ingin di registrasi dan mengisi semua data yang diminta sesuai dengan kebenaran.

Informasi Persyaratan Resmi untuk Calon Siswa Brigadir POLRI dan Brigadir Polwan TA 2015 mengenai syarat khusus belum ada info lebih lanjut.

Berikut di bawah ini adalah Persyaratan Umumnya :

Brigadir Polisi (POLKI dan POLWAN)

Persyaratan Umum :
  1. Warga Negara Indonesia (pria atau wanita);
  2. usia minimal 17 tahun, maksimal 21 tahun;
  3. beriman dan bertakwa kepada tuhan yang maha esa;
  4. setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan Pancasila dan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945;
  5. sehat jasmani dan rohani (surat keterangan sehat dari institusi kesehatan);
  6. tidak pernah dipidana karena melakukan suatu kejahatan (Surat Keterangan Catatan Kepolisian);
  7. berwibawa, jujur, adil dan berkelakuan tidak tercela;
  8. memiliki ijazah SMU atau sederajat;
  9. bersedia ditempatkan diseluruh wilayah NKRI dan bersedia ditugaskan pada semua bidang tugas kepolisian;
  10. belum pernah menikah;
  11. memiliki kemampuan dan keterampilan berenang.


syarat polwan : persyaratan polwan tahun 2015,syarat polwan 2016,syarat polwan,syarat administrasi polwan,syarat menjadi anggota polwan,syarat masuk akademi polwan,syarat masuk anggota polwan,syarat polwan bintara,syarat polwan brigadir,syarat berkas polwan,syarat masuk polwan bintara,,syarat tinggi badan polwan,syarat berat badan polwan,syarat pendaftaran brigadir polwan 2015,syarat masuk brigadir polwan,syarat menjadi calon polwan,syarat fisik calon polwan,syarat daftar polwan kesehatan,medan,pekanbaru,palembang,palembang,syarat gigi polwan,syarat tes kesehatan gigi polwan,syarat jadi polwan terbaru,jateng,jawa timur,ketentuan polwan,lampung,ngelamar polwan,rambut polwan,sekolah polwan,utama polwan,usia polwan,syarat wajib polwan,yogyakarta,


Info Terkait Informasi Syarat Penerimaan,Pendaftaran POLWAN 2015 :

Diberdayakan oleh Blogger.